Materi IPA Paket B kelas IX smt ganjil - Pat 1
Silahkan absen pada link absensi berikut : https://forms.gle/u1iuAd28GFwySHF58 Bab 1 Sistem Repr0duksi pada Manusia Part 1 1. Pembelahan Sel Pembelahan sel ada 2 yaitu pembelahan Mitosis dan Meiosis. Pembelahan Mitosis adalah pembelahan yang menghasilkan 2 sel anakan yang sifat genetiknya sama dengan sel induk. Jumlah kromosom yang dihasilkan adalah diploid (2n). Tahapan pembelahan mitosis yaitu Profase, Metafase, Anafase dan Telofase. Seperti pada gambar dibawah ini : Pembelahan Meiosis adalah pembelahan sel yang menghasilkan 4 sel anakan yang memiliki kromosom haploid (n) yang berasal dari sel induk diploid (2n). Pembelahan Meiosis terjadi dalam 2 tingkatan, tingkatan pertama yaitu Profase I, Metafase I, Anafase I dan Telofase I. Tingkatan kedua yaitu Profase II, Metafase II, Anafase II dan Telofase II. Proses Meiosis seperti pada gambar berikut 2. Sistem Reproduksi Laki – laki Sistem Reproduksi pada laki – laki terdiri atas : 1). Organ reproduksi luar yang berupa Penis